BATAMTERKINI.COM - Enam petarung terbaik dari DRED SCORPION Fighting Club Academy dipastikan akan tampil dalam ajang pertarungan kickboxing International Sport Kickboxing Association (ISKA) bergengsi di First Club Batam, First Friday fight. Dengan persiapan matang dan latihan intensif, keenam fighter ini siap menunjukkan kemampuan, strategi, serta mental baja mereka di atas ring. Para fighter yang akan turun bukan hanya membawa nama pribadi, tetapi juga membawa kebanggaan daerah kota Batam, serta membawa nama baik tim dan akademi. Setiap langkah, pukulan, dan tendangan yang dilancarkan menjadi representasi kerja keras pelatihan mereka di bawah disiplin latihan keras ala DRED SCORPION. Dalam kesempatan ini, Pembina dred scorpion fighting club academy berpesan kepada ke 6 fighter “Ini adalah momen untuk membuktikan kualitas dan semangat juang mu. Kita bertarung bukan sekadar untuk bertanding, tapi untuk unjuk taring dan membawa pulang kemenangan, lakukan yang terbaik da...
BATAMTERKINI.COM - Dengan semangat kemerdekaan dan jiwa nasionalisme, masyarakat menggelar perlombaan dalam rangka memperingati hari ulang tahun kemerdekaan Republik Indonesia ke-80.
"Mari kita jadikan kegiatan ini sebagai ajang untuk meningkatkan semangat persatuan dan kesatuan, serta memupuk rasa cinta tanah air. Selamat berlomba dan semoga kegiatan ini dapat membawa kebahagiaan dan kesenangan bagi kita semua!" ujar Pengurus RT setempat
Antusiasme ibu-ibu dan anak-anak juga tak kalah menariknya dalam acara perlombaan di lingkungan RT 06 blok GG Taman Mediterania diantaranya, lomba makan kerupuk, tudung saji dalam saji, estafet air, estafet sarung dan perlombaan lainnya.
"Kebersamaan dan kekompakan diantara warga itu yang diharapkan terjalin dalam perayaan perlombaan ini " ujar Raja Ria. (din/btc)
Komentar
Posting Komentar